figshare
Browse

MENGINTEGRASIKAN NILAI-NILAI IMAN DALAM PELAYANAN KESEHATAN HOLISTIK

Download (246.87 kB)
journal contribution
posted on 2025-04-29, 13:47 authored by ANISA RAIHANAANISA RAIHANA

Kesehatan menurut WHO mencakup kesejahteraan fisik, mental, dan sosial. Dalam konteks ini, nilai-nilai agama, terutama ajaran Islam, memainkan peran penting dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan holistik. Penelitian ini mengkaji bagaimana integrasi nilai-nilai agama, seperti tawakal, sabar, syukur, dan kasih sayang, dapat diterapkan dalam praktik kesehatan, serta pengaruhnya terhadap perilaku tenaga kesehatan dan kualitas pelayanan di komunitas Muslim. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan wawasan tentang peran nilai nilai spiritual dalam menciptakan pelayanan kesehatan yang lebih manusiawi dan komprehensif.

History

Usage metrics

    Licence

    Exports

    RefWorks
    BibTeX
    Ref. manager
    Endnote
    DataCite
    NLM
    DC